Menyibak Peluang di Bursa Transfer Januari

Berbagai insiden kurang menyenangkan yang terjadi selama bursa transfer musim panas mendorong banyak pihak untuk beralih ke musim berikutnya. Bursa transfer Januari pun menjadi harapan banyak klub untuk bisa mendatangkan pemain incaran mereka. Beberapa pemain bahkan mulai dikabarkan akan ditarget pada periode ini, termasuk di antaranya Harry Kane.

Main di M88 Sekarang

Harapan bagi Bursa Transfer Januari

Jendela transfer musim panas telah resmi berakhir. Berbagai klub Liga Primer Inggris pun telah menyelesaikan proses perekrutan hingga penjualan pemain mereka sebelum batas waktu yang ditetapkan resmi berakhir.

Di antara para klub tersebut, Tottenham berupaya keras untuk menjaga pemain mereka, terutama Harry Kane, untuk beralih ke klub lain. Tak hanya itu, jauh sebelum dimulainya bursa transfer Januari dimulai, pihak Tottenham bahkan telah berhasil mendatangkan beberapa nama baru untuk mengisi berbagai lini pemain mereka. Sayangnya, tak semua pemain incaran klub berhasil didatangkan. Salah satu di antaranya adalah Adama Traore, meski pihak Tottenham dikabarkan telah melakukan penawaran sebesar 30 juta poundsterling.

Kemungkinan Disasar di Bursa Transfer Januari

Pihak Tottenham tampaknya tidak akan berhenti pada bursa transfer terakhir untuk mendatangkan sang pemain muda tersebut. Hal ini tak terlepas dari adanya potensi yang dimiliki pemain berusia 25 tahun tersebut. Traore memang sebelumnya dikenal memiliki kemampuan mengolah bola yang cukup baik. Bahkan ia tercatat melakuakn 160 kali dirbble pada musim lalu, hampir 2 kali lipat lebih banyak dair Marcus Rashford.

Bahkan capaian ini masih mengungguli catatan Lionel Messi y ang hanya bertengger di 149 kali. Pemain lain yang juga masih belum mampu mengungguli jumlah tersebut adalah Javi Galan dari Huesca yang hanya mencatatkan 114 kali.

Dengan kualitas kemampuan yang seperti ini, tak heran jika pihak Tottenham tampaknya akan kembali berupaya mendatangkannya pada bursa transfer Januari mendatang. Apabila berhasil, kehadiran Traore di lini pemain Tottenham akan bisa memperkuat lini pertahanan klub.

Berbagai Kemungkinan Bisa Terjadi

Sementara itu, sosok Harry Kane, kemungkinan besar akan tetap dipertahankan Tottenham pada bursa transfer Januari mendatang. Kemampuannya dalam membangun serangan sangat diperlukan tim dalam berhadapan dengan klub-klukb besar. Tak hanya itu, kondisi beberapa pemain yang tengah cedera seperti Son Heung-min semakin mempertegas kebutuhan Tottenham akan pemain yang bisa diandalkan.

Mendatangkan Traore akan menjadi prioritas Tottenham pada bursa transfer mendatang. Apabila berhasil mencapai hal ini, pihak Tottenham akan mengandalkan kemampuan Traore dalam memperkuat lini pertahanan mereka. Kemampuan seperti ini dibutuhkan karena akan mampu menyeimbangkan formasi klub baik dalam kemampuan serang maupun bertahan. Jika di lini depan, Harry Kane diandalkan untuk membangun serangan ke lini pertahanan lawan, maka kehadiran Traore akan menjadi jawaban akan kebutuhan klub untuk sebuah pertahanan yang solid.

About Joshua

Penggemar berat si kulit bundar, Christiano Ronaldo, dan Manchester City. Selalu takjub dengan cepatnya bola bergulir di lapangan hijau

Check Also

Hasil Laga Timnas Indonesia di Sepakbola SEA Games 2023

Timnas Indonesia kembali unjuk taring di ajang sepakbola SEA Games 2023 yang digelar di Kamboja …