Rencana West Ham Merekrut Joe Worrall

West Ham United tengah mematangkan rencana mereka untuk merekrut beberapa pemain baru dalam waktu dekat. Langkah ini mereka lakukan dalam upaya memperbaiki kualitas permainan tim yang dianggap masih belum menunjukkan perkembangan yang berarti. Beberapa nama kandidat pun mulai bermunculan.

Main di M88 Sekarang

Rencana West Ham Merekrut Joe Worrall

West Ham dikabarkan masih berharap bisa mendatangkan sosok pemain asal Nottingham Forest, Joe Worrall, ke markas mereka.

Terkait hal ini, beberapa sumber mengatakan bahwa pihak The Hammers disinyalir telah beberapa kali melakukan pertemuan baik dengan pihak sang pemain maupun Nottingham Forest. Menurut WAP M88, langkah ini dilakukan oleh klub sepakbola asal Inggris tersebut untuk mengantisipasi hengkangnya Steve Cooper dari markas mereka pada tahun ini.

Rumor Joe Worrall Bergabung ke West Ham

Kabar kepindahan Joe Worrall ke markas West Ham United memang bukan kali ini saja terdengar. Sebelumnya, sang calon klub barunya tersebut beberapa kali telah menjajal komunikasi dengan pihak dirinya maupun klub yang dibelanya saat ini. Rumor yang beredar menyebutkan pihak West Ham menganggap sang pemain memiliki kemampuan serang yang cukup baik sejak pertama kali dipercaya untuk menjalankan peran di lini pemain tengah.

Sayangnya, pihak The Hammers bukanlah satu-satunya pihak yang menyatakan minat mereka kepada sang pemain Forest tersebut. Kabar lain menyebutkan bahwa di samping The Hammeres, pihak Everton juga menyatakan niat mereka untuk mendatangkan sang pemain berusia 25 tahun tersebut. Munculnya nama Everton sebagai pihak yang siap bersaing dengan  The Hammers tentu bukan tanpa alasan.

Nilai Permintaan dari Forest

Walau usianya sendiri masih terbilang muda, Joe Worrall bukanlah sosok pemain sembarangan. Sejauh ini, ia berhasil turutn di 160 laga bersama klub yang dibelanya tersebut. Bahkan, ia berhasil menjadi salah satu pemain kunci di tengah para pemain asuhan Cooper.

Permainan mereka yang membaik belakangan ini tak pelak memberikan dorongan moral bagi rekan-rekan Worrall. Sayangnya, jelang dimulainya bursa transfer musim panas tahun ini, beberapa rumor sudah mulai berhembus. Salah satu di antaranya adalah kabar kepindahan sang pemain ke klub-klub partisipan Liga Primer Inggris.

Walau hal ini tentunya mendatangkan kebanggaan tersendiri bagi Forest, namun hal ini juga akan menimbulkan pertanyaan besar terkait masa depan mereka. Jika berhasil, West Ham atau klub lain yang berhasil mendapatkan tanda tangan sang pemain tentunya akan diuntungkan. Namun, untuk klub sekelas Nottingham Forest, tentunya akan sulit mendapatkan sosok pemain yang bisa menggantikan posisi Joe Worrall di tengah-tengah mereka.

Adapun hingga saat ini, pihak Nottingham Forest dikabarkan belum bersedia memberikan informasi resmi terkait rumor ini. Meski demikian, beberapa sumber internal menyebutkan pihak Forest siap melego pemain mereka dengan nilai permintaan di angka 12 hingga 15 juta poundsterling. Meski demikian, jumlah ini masih dapat berubah terlebih apabila ada kenaikan tingkat permintaan terhadap salahs atu punggawa mereka tersebut. Sayangnya, kita masih harus menanti beberapa bulan sebelum melihat pertarungan antara klub-klub tersebut demi mendapatkan tanda tangan sang pemain.

About Joshua

Penggemar berat si kulit bundar, Christiano Ronaldo, dan Manchester City. Selalu takjub dengan cepatnya bola bergulir di lapangan hijau

Check Also

Arsenal Kian Dekat Datangkan David Raya

Arsenal disebut berhasil mencapai kesepakatan untuk mendatangkan pemain baru mereka. Kali ini, bukan pemain depan …