Tottenham Matangkan Rencana untuk Rekrut Dusan Vlahovic

Tottenham Hotspur dikabarkan siap mengajukan penawaran mereka untuk bisa mendatangkan striker asal Juventus, Dusan Vlahovic. Sayangnya, penawaran ini belum tentu akan diterima oleh klub tujuan, mengingat mereka bukanlah satu-satunya klub yang mengincar Vlahovic. Manchester United dan Chelsea sudah terlebih dulu dikabarkan juga tertarik dnegan pemain depan Juventus tersebut, setidaknya menurut kabar yang beredar di media olahraga asal Italia.

Main di M88 Sekarang

Tottenham Coba Amankan Harry Kane

Tottenham kini telah mengajukan penawaran perpanjangan kontrak dengan nilai masif kepada Harry Kane. Upaya ini mereka lakukan di tengah harapan dari pemilik klub, Daniel Levy, yang berharap bisa dengan segera mengakhiri saga transfer pemain berumur 29 tahunt ersebut. Namun, hingga saat ini kapten timnas Inggris tersebut belum membuat keputusan apapun terkait masa depannya di klub dimaksud.

Hal ini kemudian dicoba dimanfaatkan oleh Bayern Munich yang masih mengincar dirinya. Terakhir, mereka sudah mengajukan penawaran senilai 70 juta poundsterling ditambah dengan bonus. Tapi Daniel Levy tampaknya masih bersikukuh dengan pendiriannya yang tidak akan gentar kecuali jika mendapatkan penawaran senilai minimal 100 juta poundsterling di hadapannya.

Tottenham Kaji Opsi Pengganti

Peliknya saga transfer Harry Kane memang cukup berdampak bagi permainan klub dan dukungan dari para penggemar. Memang, semenjak rumor kepergiannya menguat, muncul sentimen negatif dari pihak penggemar yang lebih berharap sang pemain kepercayaan mereka tersebut akan bertahan di Spurs. Tapi, pihak Spurs seolah tak ingin kecolongan. Di tengah ketidakpastian yang meliputi pemain mereka tersebut, pihak klub telah mencoba mencari beberapa sosok pengganti untuk mengisi kekosongan yang akan ia tinggalkan nanti. Salah satu nama yang mereka incar adalah Ollie Watkins dari Aston Villa.

Di samping itu, juga terdapat nama Kkyogo Furuhashi dari Celtic. Meski demikian, kini harapan itu telah pupus setelah pemain asal Celtic tersebut menandatangani kontrak berdurasi 4 tahun mendatang di Parkhead. Dengan demikian, ia tidak akan bisa bergabung seteidaknya untuk 4 tahun ke depan dengan mantan pelatihnya Ange Postecoglou.

Targetkan Vlahovic

Selain kedua nama tersebut, M88 login juga menyampaikakn kalau Vlahovic juga menjadi target yang diincar oleh sang Lili Putih. Bahkan beberapa media menyebutkan kalau pihak klub bersedia mengajukan penawaran setidaknya 56 juta poundsterling demi mengamankan harapan mereka tersebut. Angka ini tampaknya sudah cukup besar sampai Juventus dikabarkan takkan segan mempertimbangkan untuk melepas pemain mereka tersebut.

Namun, bukan berarti langkah mereka akan mulus. Kabarnya, ada beberapa klub lain seperti Chelsea dan Manchester United yang juga tertarik untuk bermitra dengan pemain asal Serbia tersebut. Meski penawaran dari keduanya belum diajukan, info yang beredar menyebutkan kalau hal ini bisa jadi terwujud dalam beberapa hari mendatang.

Dari pihak Juventus, menang kalahnya tim dalam persaingan untuk memperebutkan pemain mereka akan kembali pada setidaknya nilai penawaran masing-masing. Dari mereka, setidaknya ada anggaran 80 juta Euro atau setara dengan 68 juta poundsterling yang harus dipenuhi klub yang berminat untuk meminang Vlahovic.

About Joshua

Penggemar berat si kulit bundar, Christiano Ronaldo, dan Manchester City. Selalu takjub dengan cepatnya bola bergulir di lapangan hijau

Check Also

Arsenal Kian Dekat Datangkan David Raya

Arsenal disebut berhasil mencapai kesepakatan untuk mendatangkan pemain baru mereka. Kali ini, bukan pemain depan …